Timnas Indonesia Gagal Total, Indra Sjafri Siap Dipecat
Jumat, 21 Februari 2025 – 00:00 WIB

Indra Sjafri memasrahkan posisinya sebagai pelatih Timnas U-20 Indonesia kepada PSSI. Foto: Hafidz Mubarak/Antara
Indra Sjafri bahkan mengaku siap menerima konsekuensi yang lebih berat setelah tim besutannya gagal total.
“Jangankan diganti, karena ini tugas negara, apa pun risiko dari kegagalan ini, saya secara ksatria bertanggung jawab. (Lebih, red) berat dari itu saya siap," sambung Indra Sjafri. (ant/jos/jpnn)
Indra Sjafri memasrahkan posisinya sebagai pelatih Timnas U-20 Indonesia kepada PSSI.
Redaktur & Reporter : Ragil
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News