Kesan Matahari Kembar Prabowo dan Jokowi, Mensesneg Sampai Minta Tolong
Selasa, 22 April 2025 – 13:00 WIB

Mensesneg Prasetyo Hadi menepis kabar yang menyebut ada matahari kembar antara Presiden Prabowo Subianto dan Mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Foto: Genta Tenri Mawangi/Antara
Prasetyo memastikan saat ini para menteri di Kabinet Merah Putih tetap solid ketika bekerja.
"Semua sedang bekerja keras di bidangnya masing-masing, dengan tugasnya masing-masing, dengan dinamika permasalahan di masing-masing,” kata Prasetyo. (ant/jos/jpnn)
Prasetyo Hadi menepis kabar yang menyebut ada matahari kembar antara Presiden Prabowo Subianto dan Mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Redaktur & Reporter : Ragil
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News