Bank DKI Sediakan Fasilitas Pembayaran Nontunai di Pasar Rumput

Minggu, 23 Oktober 2022 – 15:00 WIB
Bank DKI Sediakan Fasilitas Pembayaran Nontunai di Pasar Rumput - JPNN.com Jakarta
Bank DKI menerapkan digitalisasi atau pembayaran nontunai di berbagai sektor UMKM, salah satunya di Pasar Rumput, Jakarta Selatan. Foto: dokumentasi Bank DKI

Selain menggunakan aplikasi JakOne Mobile, Bank DKI mengajak pedagang Pasar Rumput untuk dapat bergabung menjadi agen JakOne Abank.

Babay menambahkan melalui peluncuran digitalisasi Pasar Rumput ini, diharapkan akan menghadirkan manfaat transaksi non-tunai.

“Bank DKI saat ini juga melakukan pengembangan aplikasi digital lending sebagai solusi dalam menghadirkan akses permodalan bagi para pelaku usaha,” tambahnya. (mcr4/jpnn)

Bank DKI menerapkan digitalisasi berupa pembayaran nontunai di berbagai sektor UMKM, salah satunya di Pasar Rumput, Jakarta Selatan.

Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Facebook JPNN.com Jakarta Twitter JPNN.com Jakarta Pinterest JPNN.com Jakarta Linkedin JPNN.com Jakarta Flipboard JPNN.com Jakarta Line JPNN.com Jakarta JPNN.com Jakarta

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia