Jakarta Fair 2022: Ada 6,9 Juta Pengunjung, Nilai Transaksi Mencapai Rp 7,3 Triliun

Senin, 18 Juli 2022 – 07:22 WIB
Jakarta Fair 2022: Ada 6,9 Juta Pengunjung, Nilai Transaksi Mencapai Rp 7,3 Triliun - JPNN.com Jakarta
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menutup Jakarta Fair 2022 di Kemayoran, Jakarta, Minggu (17/7). Foto: Humas Pemprov DKI Jakarta

"Pameran ini juga memberikan peluang kewirausahaan bagi masyarakat dan mengangkat level para perajin, UMKM, koperasi, bahkan pedagang kaki lima bisa naik kelas hadir di sini," katanya.

Sementara itu, Managing Director of Jakarta International Expo (JIExpo) Prajna Murdaya menjelaskan selama 39 hari, ajang pameran itu diikuti sekitar 2.500 peserta dengan 1.500 gerai.

"Sebanyak 35 persen di antaranya adalah UMKM dan turut membantu menyerap puluhan ribu tenaga kerja," ucapnya.

Selain sebagai ajang pameran bisnis termasuk UMKM, Jakarta Fair juga dimeriahkan hiburan dari para musisi kenamaan dan pada penutupan ini dihibur oleh penyanyi muda, Ardhito Pramono. (antara/jpnn)

Selama satu bulan lebih Jakarta Fair 2022 digelar, ada 6,9 juta pengunjung dan nilai transaksi mencapai Rp 7,3 triliun

Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi

Facebook JPNN.com Jakarta Twitter JPNN.com Jakarta Pinterest JPNN.com Jakarta Linkedin JPNN.com Jakarta Flipboard JPNN.com Jakarta Line JPNN.com Jakarta JPNN.com Jakarta

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia