Tempe yang Anda Beli Mengecil? Ini Penyebabnya, oalah
Rabu, 28 September 2022 – 20:06 WIB

Produsen memperkecil ukuran tempe demi menekan biaya produksi yang membengkak. Foto: dok for jpnn
"Modal untuk produksi bertambah, tetapi penjualan sulit. Harga jual dari kami ke pedagang juga naik," ujar Ari.
Selain mengurangi ukuran tempe, dia menaikkan harga jual menjadi Rp 12 ribu per papan dibandingkan sebelumnya yang hanya Rp 10 ribu per papan.
Produsen memperkecil ukuran tempe karena harga kedelai dan bahan bakar minyak naik
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News