Eks Kapolres Ngada Pencabul Anak Dipecat, Kasusnya Banyak Banget
Selasa, 18 Maret 2025 – 00:30 WIB

Mantan Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja dipecat secara tidak hormat karena mencabuli tiga anak di bawah umur. Foto: Fath Patra Mulya/Antara
Dia menjelaskan AKBP Fajar Widyadharma melakukan berbagai pelanggaran, seperti pelecehan seksual dan persetubuhan terhadap anak di bawah umur, perzinaan tanpa ikatan pernikahan yang sah, serta mengonsumsi narkoba.
"Selain itu, merekam, menyimpan, mengunggah, dan menyebarluaskan video pelecehan seksual terhadap an
Mantan Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja dipecat secara tidak hormat karena mencabuli tiga anak di bawah umur.
Redaktur & Reporter : Ragil
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News