DPRD DKI Imbau Warga Jangan Lengah, Tetap Disiplin Prokes Hadapi Subvarian Omicron

Minggu, 12 Juni 2022 – 23:49 WIB
DPRD DKI Imbau Warga Jangan Lengah, Tetap Disiplin Prokes Hadapi Subvarian Omicron - JPNN.com Jakarta
DPRD DKI Jakarta meminta masyarakat untuk mewaspadai subvarian baru Omicron BA.4 dan BA.5. Ilustrasi laboraturium: Ricardo/JPNN.com

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan DKI Jakarta, per Jumat (10/6) vaksinasi di Jakarta untuk dosis pertama sebanyak 12.539.065 orang dengan proporsi 70,3 persen merupakan warga ber-KTP DKI dan 29,7 persen warga KTP Non DKI.

Kemudian, vaksinasi dosis ketiga (booster) sampai saat ini sebanyak 3.932.331 orang.

Dia menambahkan, Pemprov DKI Jakarta harus mewaspadai dengan serius terkait dengan kemunculan BA.4 dan BA.5 di Indonesia, karena sudah ada contoh seperti di Amerika, China maupun Eropa.

"Harus diwaspadai dengan serius, jangan dianggap enteng karena omicron BA.4 dan BA.5 berkemampuan untuk mereinfeksi atau infeksi ulang, dan sangat jauh lebih kuat dari BA.1 dan BA.2," tegasnya.

Jadi, Pemprov DKI harus mewaspadai dengan serius jika sudah terdeteksi di Jakarta. (mar2/jpnn)

DPRD DKI mengimbau warga jangan lengah dan tetap disiplin prokes untuk menghadapi subvarian baru Omicron

Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi

Facebook JPNN.com Jakarta Twitter JPNN.com Jakarta Pinterest JPNN.com Jakarta Linkedin JPNN.com Jakarta Flipboard JPNN.com Jakarta Line JPNN.com Jakarta JPNN.com Jakarta

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia