Nggak Bisa Berword-word, 3 Polisi Bantu Tahanan Selundupkan Narkoba, Dibayar Rp 1 Juta

Senin, 28 April 2025 – 11:00 WIB
Nggak Bisa Berword-word, 3 Polisi Bantu Tahanan Selundupkan Narkoba, Dibayar Rp 1 Juta - JPNN.com Jakarta
Tiga polisi dari Satuan Samapta Polresta Samarinda mencoreng Polri karena membantu tahanan berinisial NA menyelundupkan narkoba. Kepala Polresta Samarinda Hendri Umar. Foto: Antara/HO/Polresta Samarinda

Di sisi lain, Kapolda Kaltim Endar Priantoro menyebut tiga polisi yang menyelundupkan narkoba terancam sanksi pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH).

"Komitmen kami jelas. Tidak ada tempat di Polri bagi anggota yang menyalahgunakan kepercayaan dan mencederai institusi," kata Endar di Balikpapan, Sabtu (26/4). (ant/jos/jpnn)

Tiga polisi dari Satuan Samapta Polresta Samarinda mencoreng Polri karena membantu tahanan berinisial NA menyelundupkan narkoba ke ruang tahanan

Redaktur & Reporter : Ragil

Facebook JPNN.com Jakarta Twitter JPNN.com Jakarta Pinterest JPNN.com Jakarta Linkedin JPNN.com Jakarta Flipboard JPNN.com Jakarta Line JPNN.com Jakarta JPNN.com Jakarta
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jakarta di Google News